Perjalanan jinbei dengan luffy
jinbei adalah seorang manusia ikan yang memiliki kemampuan hebat,dia merupakan mantan sichibukai karena dia berniat melindungi pulau manusia ikan dengan status sichibukainya.Dengan seiring waktu jinbei meninggalkan gelarnya itu saat perang marinford karena pulau manusia ikan telah mendapat perlindungan dari yonkou sirohige,dan dia ikut serta dalam pertempuran melawan angkatan laut untuk menyelamatkan ace yang merupakan saudara luffy.
Dalam perjalanannya menyelamatkan ace,luffy bergerak bersama luffy dan tahanan impeldown lainnya yang berhasil kabur akibat kekacauan yang dibuat oleh luffy,setelah sampai di marinford jinbei dan luffy bertarung bersama dalam upaya penyelamatan ace dan mereka mengalami banyak hal bersama walaupun pada akhir perang itu ace dan sirohige menjadi korban dalam peperangan.
Setelah perang itu selesai jinbei menyelamatkan luffy dari luka yang diterima luffy entah luka luar maupun luka mental yang sangat dalam,setelah luffy berhasil sembuh,luffy merasa berterima kasih pada jinbei karena telah menyelamatkan hidupnya dan mereka pun berpisah selama 2 tahun untuk latihan luffy yang dilatih oleh reylight.
Setelah 2 tahun luffy bertemu kembali dengan jinbei di pulau manusia ikan,disana banyak hal terjadi dari pertempuran untuk menyelamatkan anggota keluarga sirahosi dari penyerangan davy jones,hingga pada akhir pertempuran yang dimenangkan luffy mengalami kekurangan darah,tetapi di pulau manusia ikan tidak ada yang mau menyumbangkan darahnya pada manusia karena trauma masa lalu yang dialami manusia ikan,akan tetapi jinbei muncul dan menyumbangkan darahnya dan itu menjadi langkah baru perbaikan hubungan antara manusia ikan dengan manusia,setelah hal itu luffy mengajak jinbei untuk bergabung menjadi bagian dari kru bajak laut topi jerami,dan jinbei menerimanya tetapi setelah menyelesaikan urusannya dengan big mom,yang merupakan aliansi bajak lautnya yang melindungi pulau manusia ikan setelah kematian shirohige.
Setelah tidak lama muncul di one piece,pada akhir-akhir ini jinbei muncul lagi dan dia mencoba untuk menyelesaikan masalahnya dengan big mom,yang ingin keluar dari aliansi bajak laut big mom.Dan itu terjadi seiring luffy menyusup ke tempat big mom untuk menyelamatkan sanji dan mencuri poneglyph,dan jinbe berakhir di tempat big mom yang sedang melakukan negosiasi hingga big mom mengeluarkan routelette untuk menentukan nasib jinbe selanjutnya yang harus kehilangan apa dari dirinya.
Imo tentang jinbei
Imo saya ada beberapa kemungkinan terjadi dan salah satunya adalah jinbei tidak akan selamat dari big mom,karena pada saat itu jinbei sedang menerima hukuman dari big mom untuk perbuatannya yang ingin keluar dari bajak laut big mom,karena jinbei merupakan kesatria laut maka dia akan menerima hukumannya sesuai routelette yang di dapatkannya.Kemungkinan jinbei bisa selamat dari hukuman ini kecil kecuali ada yang menyelamatkannya,dan mungkin saja yang menyelamatkannya adalah anggota bajak laut matahari yang tau kabar jinbei yang akan di beri hukuman oleh big mom,karena para bajak laut matahari juga sudah menerima apapun yang akan terjadi setelah ucapan jinbei,jadi untuk menyelamatkan jinbei,para anggota bajak laut matahari menyusup ke tempat jinbei dan mengacaukan prosesi hukuman jinbei hingga menyuruh jinbei kabur untuk menyelamatkan diri dan menemui luffy atau brook yang tidak sengaja bertemu dengan anggota bajak laut matahari saat didalam air,pada saat mengendarai hiu selam chanel 3.
Atau hal itu tak terjadi dan prosesi hukuman jinbei tetap dilaksanakan hingga jinbei tewas ditangan big mom,bahkan anggota bajak laut matahari juga tewas akibat prosesi hukuman yang dilakukan jinbei,karena di routelette itu ada jumlah angka,dan mungkin saja jumlah angka itu menandakan jumlah korban dari pihak jinbei.
Hal hal yang membuat saya yakin bahwa jinbei tidak akan ikut dalam pelayaran topi jerami setelah menyelamatkan sanji adalah kemungkinan jinbei selamat itu kecil selain itu,dari episode filler one piece yang baru baru ini terlihat dengan adanya tailer movie gold yang apabila ada hubungannya dengan one piece buatan oda maka jinbei benar-benar tidak ikut berlayar karena dia akan tewas di tangan big mom,atau karena hal lain,berikut ini gambar dari movie gold one piece:
dalam gambar movie gold ini terlihat bahwa jinbei tidak masuk ambil bagian dari movie ini,dan ini mengisyaratkan bahwa jinbei masih belum masuk dalam kru bajak laut topi jerami atau bahkan memang tidak ikut dalam kelompok topi jerami karena sudah mati,selain itu movie gold ini bercerita setelah luffy bertarung dengan doflaminggo karena luffy telah bisa menggunakan gear 4,selain itu ini juga bercerita setelah luffy menyelamatkan sanji dari pernikahan bigmom dan kejadian lain yang membuat kelompok topi jerami bisa berkumpul lagi,meskipun belum ada anggota baru.Lalu kenapa saya bisa mengetahui bahwa movie gold ini terjadi setelah menyelamatkan sanji dan juga setelah zoro dari wano yang telah menunggu di wano,itu karena salah satu scane filler yang akhir akhir ini muncul yang merupakan petualangan luffy dan bartolomeo,dan bila itu masih berhubungan dengan cerita one piece maka hal ini menjadi mungkin terjadi,dan berikut ini gambar dari episode filler itu:
scane ini diambil dari episode 750 one piece,yang disitu mengatakan tuan tesoro yang merupakan musuh luffy di dalam movie gold,dan apabila one piece dan gold terhubung maka pertarungan luffy dengan tesoro terjadi setelah semua masalah selesai,yaitu masalah menyelamatkan sanji karena sanji sudah ikut bertempur di movie gold,dan masalah negeri wano yang tempat tujuan zoro dan tempat menunggu luffy setelah mengambil kembali sanji,dan di movie itu zoro juga ikut dalam bertempur dengan tesoro maka kejadian itu terjadi setelah semua masalah luffy,sanji,zoro,wano selesai dan dalam movie itu tidak terlihat jinbei dalam trailernya dan dalam pemilihan kostum untuk anggota topi jerami,maka dapat disimpulkan dari episode filler dan trailler movie gold apabila terhubung dengan cerita one piece maka,jinbei tidak ikut berlayar dengan luffy dan juga belum ada anggota baru yang muncul untuk bajak laut topi jerami.
Rekomendasi Novel:NEET Receives a Dating Sim Game Leveling System Bahasa Indonesia
Updates: NEET Chapter 12
Belum ada tanggapan untuk "imo,jinbei tidak ikut berlayar dengan luffy"
Post a Comment